Selasa, 15 Januari 2013

MAKALAH KEWIRAUSAHAAN


MAKALAH
“MATA KULIAH KEWIRAUSAHAAN”

“JALAN MENUJU WIRAUSAHA SUKSES”
DOSEN PENGAMPU
IMAM MAHALI S.Ag
OLEH :
KELOMPOK SATU
IMRON NURFALAH                      : Moderator
SITI KHOMISAH                            : Notulen
SITI RAHMAWATI                                    : PembacaMakalah
SUSANTO                                         : Pembahas
SARI                                                  : Pembahas
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM
(STAI) PRINGSEWU LAMPUNG
2012

MOTTO
Jadilahdirisendiridanteteplahberpegangteguhdengankepercayaankita”


“Barangsiapa yang bersungguh – sungguhpastidiaakanmendapatkannya”


“Hariiniharuslebihbaikdariharikemaren”


“ Dengan agama kita bias hidupterarah”













KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan syukur alhamdulilah marilah kita panjatkan kehadirat Allh SWT karna berkat rahmat, hidayahnya serta inayahnya masih diberikan beberapa nikmat antara lain nikmat sehat, iman, dan islam sehingga kita dapat menyelesaikan makalah mata kuliah kemirausahan
Shalawat salam selalu tercurahkan kepada nabi muhamat SAW sebagai suritauladan bagi seluruh umat yang kita nantikan syafa’atnya di akhirat.
Pada kesempatan ini kami mengucapkan terima kasih kepada :
1.      Fauzi, S.E., M.Kom., Aktselakuketuayayasanstartechpringsewu
2.      Rita irviani,S.E.,M.MSelakuketua STAI Pringsewu
3.      Feriwahyudi,S.Ag., M.Pd.Iselakuketuajurusan STAI pringsewu
4.      Staff, karyawandandosen STAI Pringsewu
5.      Rekan-rekantimpembuatmakalah
6.      Almamater

Kami menyadarimasihterdapatkekeliruandalampenyusunandanpenulisanmakalahinisemata-matadatangnyadaripribadi yang takluput rasa khilafdankesempurnaanhanyalahmilik Allah SWT.Mudah-mudahanmakalahilmupendidikanislamdapatbermanfaatbagiparapembaca.


Pringsewu, 14 febuari 2012



KELOMPOK IX
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL......................................................................................................... i
MOTTO............................................................................................................................. ii
KATA PENGANTAR..................................................................................................... iii
DAFTAR ISI           ......................................................................................................... iv
BAB I PENDAHULUAN
A.    LATAR BELAKANG.................................................................................... 1

B.     PERMASALAHAN....................................................................................... 1
BAB II PEMBAHASAN
a.       PengertianIlmupendidikan.............................................................................. 2

b.      RuanglingkupPendidikan Islam...................................................................... 3

c.       TujuanIlmupendidikan Islam........................................................................... 4
BAB III PENUTUP
A.    KESIMPULAN.............................................................................................. 7

B.     SARAN........................................................................................................... 7
DAFTAR PUSTAKA..................................................................................................... 8







BAB I
PENDAHULUAN

1.1  LatarBelakangMasalah
Untuk menjadi seorang wirausaha yang SUKSES dan KAYA itu bukan bakat, dan juga tidak harus keturunan. Tapi, Sukses dan kaya itu mimpi atau visi. Mimpi yang menjadi kenyataan. Artinya, kalau kita tidak berusaha sama sekali untuk menjadi kaya, misalnya dengan jalan berwirausaha, maka mana mungkin kekayaan itu kita dapat.
Terlepas dari itu, tapi yang jelas, semua orang pasti punya mimpi. Setiap kita menjalankan bisnis apapun, sebenarnya yang kita cari bukanlah semata-mata uang atau ingin kaya. Tapi, karena adanya keinginan kita untuk mewujudkan mimpi tersebut. Sebagai konsekuensi logis atas jerih payah kita adalah kita bisa mendapatkan keuntungan atau uang, dan bisa juga aset kita yang semakin bertambah. Hal itu seiring dengan kegigihan kita di dalam menjalankan bisnis.
Jika kita sebagai seorang entreprener atau wirausahawan, yang namanya mimpi-mimpi bisnis tak akan ada habisnya. Seolah kita adalah sosok yang tak akan pernah kehabisan mimpi. Apalagi, kita termasuk entreprener yang kreatif dan inovatif. Bisnis yang satu maju pesat, bisnis yang lainnya ikut berkembang. Sementara, bisnis yang lainnya lagi ikut bermunculan. Sehingga, tak terasa atau bagaikan sebuah mimpi, ternyata bisnis kita semakin banyak. Aset yang kita miliki juga semakin bertambah.
Kalau bisnis kita semakin maju, tentu akan ada percepatan dalam penambahan aset. Bukan tak mungkin, kita akan semakin pintar memutar bisnis kita, bahkan mampu mendatangkan dana dari luar yang nantinya juga akan menjadi aset kita,itu semua berjalan seiring dengan mimpi atau visi kita sebagai entreprener.
Dalam konteks inilah, kita sebagai entrepreneur memang harus memiliki keberanian bermimpi. Kita harus punya keyakinan, bahwa rejeki itu akhirnya mengikuti mimpi kita.Rejeki itu


1.2 Rumusan Masalah              
Untuk memberikan uraian dari penjelasan makalah ini, maka diperlukan adanya perumusan masalah yang gunanya untuk membatasi pembahasan agar tidak menyimpang jauh dari topik yang telah ditentukan.
Dalam makalah ini telah dirumuskan yaitu:
1.     bagaimana menjadi wirausaha ya sukses ?
2.      Bagaimana Mengubah Pola Pikir untuk menjadi seorang wirasusaha yang sukses ?
3.      Bagaimana Motivasi Berprestasi bagi seorang wirausaha yang sekses ?
4.      Bagaimana bersikap menjadi wirausaha ya sukses ?

1.3 Tujuan
Adapun tujuan dari makalah ini yaitu:
  1. Untuk mengetahui bagaimana cara untuk menjadi seorang wirausahawa yang sukses.
  2. Untuk mengetahui bagaimana Mengubah Pola Pikir untuk menjadi seorang wirausahawa yang sukses
  3.  Untuk mengetahui bagaimana motivasi berpretasi bagi seorang wirausaha.
  4. Untuk mengetahui Sikap dan Kepribadian Kewirausahaan untuk menjadi wirausaha yang sukses.